PENGERTIAN SEGMENTASI MENURUT PARA AHLI
Konsep segmentasi pasar pertama kali diperkenalkan oleh Wendell R. Smith tahun 1956, dalam artikel terkenalnya yang berjudul " Product Differentiation and market Segmentation as Alternative Marketing Strategies " menurutnya konsumen itu berbeda - beda. Konsekuensinya, mereka membutuhkanprogram pemasaran yang berbeda sebagai alternatif strategi pemasaran.
Segmentasi adalah suatu produk tidak homogen, tetapi heterogen. hal inilah yang mendorong perusahaan melakukan segmentasi pasar. Segmentasi merupakan pengelompokan pembeli dalam suatu pasar yang memiliki kebutuhan dan tingkah laku yang sama.
http://yiziep.blogspot.com
Berikut adalah menurut para ahli,
- Menurut Kotler mengidentifikasikan segmentasi pasar adalah sebagai kegiatan membagi - bagi pasar yang bersifat heterogen dari suatu produk ke dalam satuan satuan pasar ( segmen pasar ) yang bersifat homogen.
- Menurut Hermawan Kartajaya, dkk dalam rangkumanya Rethiking Marketing, segmentasi berarti " melihat pasar secara kreatif ". segmentasi merupakan seni mengidentifikasikan serta memanfaatkan peluang - peluang yang muncul di pasar.
Berdasarkan beberapa definisi di atas dapat disimpulkan, segmentasi pasar adalah pengelompokan pasar menjadi kelompok- kelompok konsumen yang homogen di mana setiap kelompok ( bagian ) dapat di pilih sebagai pasar yang dituju ( ditargetkan untuk pemasaran suatu produk.
Tujuan tujuan segmentasi pasar sebagai berikut :
- Pasar harus lebih mudah dibedakan
- Pelayanan ke konsumen atau pembeli harus menjadi lebih baik
- Strategi pemasaran menjadi mengarah
- Menganalisis pasar ( meneliti )
- Menentukan strategi komunikasi yang efektif dan efesien
#ig@denpuriawan07
Sekian Artikel yang dapet saya sampaikan apa bila ada kurang jelas silahkan comentar di bawah , Terimakasih
0 Response to "PENGERTIAN SEGMENTASI MENURUT PARA AHLI "
Post a Comment